Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Resep dan Cara Membuat Tumis Ayam Kecap Ala Devina Hermawan - Ayo Indonesia


Resep dan Cara Membuat Tumis Ayam Kecap Ala Devina Hermawan

AYOINDONESIA -- Ayam kecap, selalu menjadi menu pilihan. Selain rasanya yang enak, ayamkecap juga memiliki cara pengolahan yang praktis. Perpaduan rasa gurih, manis dan pedas dijamin akan membuat kamu nambah nasi terus. Ada beragam cara dan resepmembuat tumis ayamkecap. Berikut resep dan caramembuat tumis ayamkecap ala Devina Hermawan. 

Bahan 

4 Butir telur direbus.

4 Tahu putih. 

4 Pasang ati ampela yang sudah direbus setengah matang.

5 Siung bawang putih digeprek.

5 Siung bawang merah digeprek. 

2 Kencur digeprek

1 Ruas jahe digeprek.

1 Tomat dipotong menjadi 4 bagian.

2 Cabai merah keriting.

2 Sdt bubuk ngohiong.

2 Sdm saus tiram.

1/2 Saus tiram. 

2 Sdm dark soy souce (opsional).

1 Liter air.

Cara mengolah :

1. Panaskan minyak terlebih dahulu, lalu tumis bawang merah, bawang putih, kencur, dan jahe hingga kering. Kemudian tambahkan cabai merah keriting dan tomat lalu masak hingga wangi. 

2. Masukan

ayam

lalu masak hingga kecoklatan kemudian tambahkan bubuk ngohiong,

kecap

asin,

kecap

manis, saus tiram,

kecap

Inggirs, dan dark soy souce, kemudian tambahkan air lalu masak hingga mendidih. 

3. Kemudian masukan ati ampela, ceker, tahu, lalu aduk perlahan dan kemudian masak dengan api sedang selama kurang lebih 30 menit. 

4. Setelah bumbu meresap, lalu masukan kedalam wadah dan tumis

ayam kecap

siap disajikan. 

Jika Ibu Sedang Membutuhkan Artikel Yang Berjudul Resep dan Cara Membuat Tumis Ayam Kecap Ala Devina Hermawan - Ayo Indonesia, Maka Anda berada Halaman Yang Tepat, Kami Menyajikan Berbagai Macam Resep Masakan Nusantara Indonesia, Baik Lokal Maupun Mancanegara.Untuk Itu Jangan Lupa Untuk Selalu Share Artikel Ini Jika Bermanfaat.
Blog : Resep Bumbu Enak
Sumber : https://www.ayoindonesia.com/lifestyle/pr-013978783/resep-dan-cara-membuat-tumis-ayam-kecap-ala-devina-hermawan

powered by Blogger News 2022
close